Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Template Terbaik Blogger Terbaru 2023

falahbayhaqi.com – Tulisan ini semata-mata bukan untuk jualan template blogger melainkan saya ingin membagikan pengalaman saya selama ngeblog dengan menggunakan template blogger yang menurut saya terbaik.

Apakah kalian tahu bahwa di tahun 2023 ini update google mengenai crawl atau perayapan website mengutamakan pada artificial intelligent dan juga machine learning. Faktor utama yang dilakukan oleh artificial intelligent dan machine learning adalah mengenai template yang dipakai dalam website ataupun blog.

Jika kalian sudah mengetahui tentang update google di atas, saya lanjutkan pembahasan mengenai template terbaik blogger.

Mengapa saya bilang template blogger terbaik, karena menurut pengalaman yang saya rasakan, selama menggunakan template ini banyak hal yang membuat blog falahbayhaqi.com ini meningkat.

Template diperlukan untuk sebuah blog, dengan template tentunya situs atau blog kita menjadi lebih baik dalam tata letak (layout) maupun designnya.

Hal ini sangatlah penting karena pemilihan template untuk suatu blog adalah awal menentukan kesuksesan sebuah blog.

Dari ribuan bahkan jutaan template blogger yang tersedia di internet, tentunya tidak semua memberikan efek yang baik bagi suatu blog.

Template yang baik adalah yang memenuhi kriteria SEO atau search engine optimizaion atau dengan kata lain template yang SEO friendly.

Template Terbaik Blogger Terbaru

Kriteria Template Blog Terbaik

Untuk menentukan template blog terbaik, ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan:


Kepatuhan dengan standar web: Pastikan template yang Anda pilih memenuhi standar web, seperti menggunakan kode yang bersih dan terstruktur dengan baik, serta memiliki kepatuhan dengan standar aksesibilitas.


Kompatibilitas dengan browser: Pilih template yang kompatibel dengan berbagai jenis browser, sehingga tidak ada masalah ketika dibuka dengan browser yang berbeda.


Responsif: Pastikan template yang Anda pilih responsif, yaitu dapat menyesuaikan ukuran layar secara otomatis sesuai dengan perangkat yang digunakan. Ini akan memastikan bahwa blog Anda terlihat baik di perangkat apa pun, termasuk ponsel dan tablet.


Tampilan yang menarik: Pilih template yang memiliki tampilan yang menarik dan mudah dibaca, serta sesuai dengan niche blog Anda.


Fitur yang berguna: Cari template yang memiliki fitur yang berguna dan mudah digunakan, seperti pengaturan warna dan font yang mudah diubah, widget yang berguna, dan integrasi dengan media sosial.


Dukungan: Pastikan template yang Anda pilih memiliki dukungan yang baik, seperti dokumentasi dan forum dukungan yang tersedia jika Anda mengalami masalah.


Harga: Tentukan anggaran Anda untuk template blog dan cari yang paling sesuai dengan kebutuhan dan kriteria Anda. Ada banyak template gratis yang tersedia, tetapi template berbayar seringkali memiliki fitur dan dukungan yang lebih baik.

Apa itu template SEO Friendly?

Template SEO friendly yaitu template yang memenuhi atau sesuai dengan kriteria atau ketentuan dari mesin pencari (search engine).

Tujuannya adalah agar mesin pencari dapat merekomendasikan situs atau blog kalian di ranking atas.

Kirteria yang memenuhi template SEO Friendly

Cara mengetahui template yang SEO Friendly yaitu:

1. Desain atau tampilan tempate harus bagus

Mengapa desain atau tampilan template harus bagus, karena ini berkaitan dengan pengunjung.

Pengunjung blog kalian dijamin gak akan betah jika melihat blog kalian jelek, acak-acakan pokoknya tak sedap dipandang.

Itulah alasannya template yang SEO friendly harus memiliki desain yang bagus.

2. Template biasanya premium atau berbayar

Kalau ini hanya opsional saja.

Banyak juga template gratisan yang SEO friendly.

Namun jangan harap memiliki fitur yang lebih seperti template premium yang berbayar.

3. Memiliki struktur data template yang baik

Struktur data ini berkaitan dengan mesin pencari.

Terutama Google, dengan struktur data template yang baik, akan memudahkan bot Google dalam mencrawl blog kalian

Sehingga blog kalian mudah untuk diidentifikasi oleh Google

4. Template ringan dan memiliki loading cepat

Kecepatan menjadi primadona saat ini.

Semua butuh kecepatan, Internet, Pekerjaan, dan sebagainya.

Masa blog kalian tidak cepat loadingnya

Hal ini akan berdampak pada pengunjung blog, karena pengunjung akan bisa mendapatkan pengalaman buruk saat membuka blog kalian yang lambat.

Google pun akan mengetahui hal tersebut.

Dampaknya adalah blog kalian akan kalah ranking dengan blog lain yang lebih cepat.

5. Mobile friendly

Di algoritma Google yang baru, menambahkan yang namanya mobilefirst indexing.

Yang artinya Google akan memilih blog yang sudah support mobile friendly untuk ditaruh di rangking teratas.

Zaman sekarang semua serba bisa dilakukan oleh smartphone.

Jadi jelas blog yang memiliki mobile friendly jauh lebih baik daripada blog yang belum support mobile friendly.

Template Terbaik Blogger Terbaru 2023

Berdasarkan ulasan mengenai Template SEO Friendly di atas.

Saya memutuskan untuk menggunakan tempate buatan mas sugeng yaitu LinkMagz.

Linkmagz adalah template SEO Friendly terbaru buatan mas sugeng yang memiliki fitur luar biasa.

Mengapa saya menggunakan template LinkMagz.

Karena saya percaya dengan template buatan mas sugeng.

Beliau bukanlah pembuat template blogger sembarangan.

Mas sugeng sudah berpengalaman dan sudah membuat beberapa template blogger yang sukses untuk digunakan oleh blogger.

Diantaranya Template Evomagz, Vio Toko, VioMagz, dan yang terbaru Linkmagz.

Linkmagz sebagai template terbaru buatan mas sugeng dibuat dengan spenuh hati dan lebih baik dari template-template sebelumnya.

Kalau tidak percaya silahkan lihat trafik pengunjung blog ini:


Jelas terlihat kan peningkatan pengunjungnya.

Selain trafik yang meningkat tajam, CPC adsense juga meningkat dan bahkan CTR juga ikut meningkat.

Hal ini karena template LinkMagz memiliki fitur penempatan iklan yang mantul.

Bahkan semua settingan atau pengaturan template dilakukan melalui menu tata letak (Layout).

Jadi kalian tidak perlu ribet untuk melakukan pengaturan lewat kode HTML.

Brikut penampakannya di dashboard layout blogger:

layout dashboard blogger


Untuk harga template LinkMagz sendiri adalah Rp 245.000

Harga segini sebanding menurut saya dengan efek yang diberikan oleh template ini.

Masih kemahalan?

Tenang saja masih ada diskon kok sebesar 11% dengan menggunakan Kode Diskon template LinkMagz yaitu “SPESIAL11

Kesimpulan

Template Blogger Terbaik Rekomendasi

Menggunakan template LinkMagz untuk dipakai di blog falahbayhaqi.com berakibat:

1. Meningkatnya pengunjung secara drastis
2. Meningkatkan CPC dan CTR Adsense
3. Meningkatkan pagespeed atau loading blog
4. Sangat SEO Friendly
5. Meningkatkan peringkat Blog

Itulah kesimpulan dari menggunakan template blogger terbaik 2023

Kalian sudah berminat untuk membeli template LinkMagz?

Silahkan klik link di bawah ini ya

Download Template Linkmagz

⬇️⬇️⬇️

Download LinkMagz